Senin, 16 April 2012

ourWorld Gems Code: April 16th - April 23rd

Facebook Code:
AC35-664F-EAF7-D45A

Toolbar Code:
1964-692A-C9F2-44D0

Monthly Code:
N/A

GO!

Tes AFS Tahap 2

Huuffttt... lama banget nggak buka Blog -.- (maklum, sok sibut gitu :P )
Kelanjutan dari tes AFS, nih...

Di tahap 2 nanti, tesnya adalah tes lesan. Berupa wawancara gitu, lah. Salah satu kunci keberhasilan di tes kedua ini adalah...

1. Datang lebih awal.
Makin telat, makin akhir juga diwawancarainya... Pokoknya nggak enak puoll! Jadi ngerasa di tinggalkan. Soalnya tempatnya sudah sepi. Tinggal para pengujinya aja.

2. Tenang
Tes kedua ini (berdasakan pengalaman) tempatnya di Universitas ________, jurusan psikologi (kok kebetulan sekali, ya? apa memang disengaja?). Tempatnya sepi. Pas banget buat tempat interogasi. Pengujinya itu ada 2 (biasanya cewek-cowok). Kalau nggak tenang, pasti kelabakan pas jawabnya. Pengujinya kayak interogasi gitu.

3. Harus mudeng bahasa Inggris
Pengujinya itu gomongnya juga campur-campur (Inggris-Indonesia). Jadi jawabnya harus ngikutin bahasa yang dipakai sama penguji.

4. Kuasai Jawaban yang kira-kira akan ditanyakan
Yang ditanyain itu ya berdasarkan jawaban essay kalian pas tes pertama + isian dari formulir pendaftaran kalian. Kalau itu jawaban kalian sendiri, so pasti bisa jawab, kan?

5. Kuasai tempat
Sekelumit tentang tempatnya sudah dijelaskan di nomor dua. Ruangannya itu luaaass... banget. Cuma ada 1 meja untuk penguji, terus satu kursi buat kita tempati. Tempatnya tepat di tengah-tengah ruangan. Jarak penguji sama peserta kira-kira 1-2 meter. Bau pewangi ruangannya aneh... (atau mungkin ini karena hidungku lagi pilek, pas tes :P )

6. Cerewet
Banyak ngomong, banyak poin. Jadi, meskipun jawaban aslinya singkat, tambah-tambahin aja (tapi harus yang relevan dengan jawaban. Meskipun ngomong sampai ludahnya muncrat-muncrat tapi kalau jawabannya sama sekali nggak mengena, ya percuma -_-'). Jadi, merasa beruntunglah jika kamu termasuk orang yang cerewet.

Semoga tips-tips ini membantu kalian-kalian yang mau ikut ujian masuk AFS :D

like, comment, subscribe